Faktor Penyebab Darah Haid Kental Menggumpal Ketika Mentruasi
Dalam kesempatan kali ini saya admin di kumpulan cara hidup sehat akan berbagi tentang artikel yang berjudul inilah faktor penyebab darah haid menggumpal saat mentruasi, sebelum ke topik yang utama kita bahas dulu apa sih itu haid? Mentruasi atau haid adalah tamu bulanan seorang wanita yang sudah menginjak ke fase remaja! Dimana saat itu sel telur mereka sudah berkembang dan sudah mengalami pematangan, saat pematangan itu tidak di semai atau tidak dibuahi oleh sel sperma maka akan terjadi peleburan atau biasa disebut dengan haid atau mentruasi.gambar dari arwini,com |
Tapi jika mentruasi yang biasanya lancar dan cair, kini muncul masalah baru karena mentruasi Anda menjadi kental atau bahkan darah hanya menggumpal berwana kehitaman, lantas apa yang terjadi pada diri Anda? Banyak wanita yang bertanya tanya tentang hal ini i apakah mentruasi seperti ini normal atau tidak? Apakah berbahaya atau tidak?
Sebenarnya darah yang mengental atau juga darah haid yang menggumpal sampai berwarna kehitaman ini jika emang tidak berlaku larut tidak Berbahaya namun jika hal ini terjadi secara terus menerus ( melebihi siklus haid ) saya sarankan Anda untuk memeriksakan diri ke dokter agar bisa di diagnosa secara akurat. Lantas mengapa darah haid mengental dan menggumpal?
baca: mengobati rasa skit ketika haid berlansung
Dalam tubuh seseorang wanita saat haid sebenarnya ada yang berperan sangat penting dalam pengenceran darah haid ( yang mencegah darah haid mennjadi kental menggumpal) yaitu antikoagulan zat inilah yang mampu membuat darah haid keluar menjadi lancar dan tidak menjadi kental sampai menggumpal, namun jika tubuh Anda mengeluarkan zat antikoagulan yang terlalu banyak dimungkinkan fase haid Anda akan menjadi cepat dari biasanya dan membuat Anda banjir darah haid.
Jika Anda bertanya lagi tentang kenapa darah haid yang keluar menjadi berwarna coklat tua atau sampai menghitam hal ini sebenarnya tidak berbahaya bagi Anda jika hal ini terjadi pada saat akhir mentruasi, tapi jika gumpalan darah yang keluar menggumpal hingga akhir mentruasi Anda semakin banyak dan banyak hingga melebihi waktu normal Anda mentruasi maka saya sarankan kembali untuk mengunjungi dokter agar bisa secara cepat juga tepat didiagnosa oleh dokter dan membuat anda tidak terlalu cemas kembali.
baca: cara ampuh mempercepat datangnya haid
Namun biasanya yang mempengaruhi gumpalan darah saat nda mentruasi hal ini di bawah.
Penyebab darah haid menggumpal
1.Perubahan pada otot rahimJika Anda sedang mengalami perubahan pada otot Rahim Anda bisa menjadi penyebeb darah mentruasi menggumpal atau bahasa gayanya perubahan otot rahim disebut dengan adenomiosis maka jangan heran kalau darah haid Anda menjadi banyak dan menggumpal karena hal ini disebabkan oleh rahim yang mulai mengalami pembesaran dan mengganggu akan kontraksi dalam otot rahim!
baca: siklus haid pada wanita
Jika darah yang keluar dari haid aanda terlalu banyak dan sangat menggumpal hati hati dengan tubuh Anda diserang oleh anemia karena banyak darah yang keluar dari hasil haid Anda.
Apalagi jika setelah Anda seperti imntu timbullah gejala gejala anemia seperti kepala mulai pusing dan jika setelah duduk Anda langsung berdiri Anda tidak bisa melihat secara langsung atau disebut “ ngeblank dahulu “ setelah beberapa saat kemudian Anda bisa melihat normal kembali, hati hati juga kalau Anda saat melihat ke cermin dan wajah Anda menjadi puncat segeralah pergi ke dokter terdekat.
baca: hal hal yang dilarang ketika haid
baca: hal hal yang dilarang ketika haid
2.Hormon yang tidak seimbang
Dalam kasus ini dilibatkanlah dua hormon yang menjadi target utama dalam siklus mentruasi atau yang biasa kita kenal dengan hormon progesteron dan estrogen, hormon ini adalah hormon yang mendukung saat pembentukan selaput dalam rahim Anda. Jika hormon ini fluktuatif atau tidak seimbang dimungkinkan terjadi haid yang mengental.
baca: cara ampuh mengatasi haid yang berkepanjangan
Namun jika kedua hormon tersebut yaitu hormon progesteron dan estrogen berjalan dengan seimbang dan tidak terjadi fluktuatif ditambah dengan antikoagulan yang seimbang maka akan menjadikan haid anda lancar dan tidak ngaret ataupun tidak terlalu cepat. Ketidak seimbangan hormon progesteron dan estrogen ini biasanya disebabkan karena kegemukan dan aktivitas yang berlebihan yang membuat sistem metabolisme tubuh anda menjadi tidak seimbang.
3.Kandungan yang gugur
Jika saat itu anda tidak sadar anda sedang mengandung dan melakukan aktivitas yang berlebihan atau juga pola hidup yang tidak sehat maka bisa dipastikan kalau darah yang menggumpal saat Anda haid itu adalah anda yang keguguran, kegagalan janin tersebut akan dikeluarkan lewat vagina, jangan heran jika darah yang keluar itu sangat banyak dan warna yang agak gelap ditambah darah darah gumpalan juga yang sangat banyak!
Namun jika Anda telah selesai mengalami fase tersebut Anda harus memeriksakan keadaan dari rahim Anda ke dokter karena ditakutkan ada darah yang belum keluar. Lebih baik diperiksakan saat Anda dalam fase haid yang seperti tadi agar mudah dideteksi apakah itu karena keguguran atau tidaknya.
4.Penyakit fibroid
Fibroid saya anggap sebagai penyakit yang seperti tumor jinak yang terjadi dalam rahim seorang perempuan yang biasanya disebut dengan nama leiomyomas.
Pada sebagian wanita yang mempunya fibroid pada rahimnya biasanya saat terjadi peluruhan sel telur yang sudah matang akan mengalami peluruhan juga yang dapat mengakibatkan semakin banyaknya darah yang dikeluarkan dari dalam rahim lama kelamaan akan membuat gumpalan gumpalan darah yang keluar dari vagina Anda.
Secara umum untuk wanita yang memiliki fibroid dalam rahimnya tidak akan mempunyai tanda tanda yang khusus dan seperti biasa saja, namun dapat dilihat secara spekulasi dari darah haid yang keluarnya, namun itu juga masih bersifat tebak tebakan karena penyebab darah haid kental masih banyak yang lainnya!
5.Penyakit mioma uteri
Mioma uteri juga merupakan penyakit tumor jinak yang timbul di uterus atau sel telur wanita, penyakit mioma uteri ini akan mengakibatkan berkembangnya perluasan pada permukaan endopetrium ( pembuatan sel telur ) jika saat mentruasi andapun datang maka harus disiapkan kalau Anda akan mengalami nyeri haid yang sangat menyakitkan,
baca: hal hal yang harus dilakukan ketika mentruasi
bukan hanya itu saja tapi anda harus siap siap juga dengan cadangan pembalut Anda karena dikhawatirkan saat terjadi peluruhan nya akan meningkatkan volume darah haid dan gumpalan darah haid yang keluar dari vagina anda.
6.Penyumbatan atau obstruksi
Saat Anda haid dan darah mentruasi Anda menjadi banyak dan mengental atau juga sampai bergumpal gumpal, hati hatilah dengan adanya sumbatan pada leher mulut ramih Anda, dimana jika hal mulut leher rahim anda tersumbat maka akan timbul dahulu pengumpulan darah didalamnya.
Jika hal ini terjadi ini bisa menjadi hal yang sangat bahaya jika darah haid Anda tidak kunjung keluar melalui lubang vagina anda. Namun jika telah keluar Anda bisa tenang tenang saja atau lebih baik diperiksakan dan dicari penyebab penyumbatan tersebut.
baca: penyebab mentruasi menjadi tidak teratur
baca: penyebab mentruasi menjadi tidak teratur
Penyumbatan semacam ini biasanya terjadi pada wanita yang sedikit sekali beraktivitas, maka saran saya lakukanlah olahraga yang rutin atau juga jalan kaki agar tubuh anda menjadi bugar.
7.Infeksi dalam rahim Anda
Hati hati dan harus anda curigai jika Anda mengalami mentruasi yang kental sampai timbul gumpalan gumpalan darah dalam haid Anda, Jika terjadi infeksi dalam rahim Anda dimungkinkan untuk siklus haid Anda terjadi gangguan seperti haid yang lama atau berkepanjangan juga sakit yang lumayan membuat Anda menangis dikamar sendirian.
Dikarenakan akan banyaknya darah yang keluar dan semakin lama akan menjadi gumpalan darah ditakutkan hal ini akan menguras darah dalam tubuh anda, atau membuat Anda kekurangan darah ( anemia ).
Anda adalah dokter untuk diri Anda sendiri namun jika hal mentruasi Anda terjadi secara berlebihan dan berlanjut juga mengakibatkan gejala gejala yang belum pernah atau tidak wajar ( karena Anda mentruasi ) segeralah anda pergi ke dokter dan berkonsultasi dengan dokter.
Jika memang Anda merasakan ada kejanggalan dalam siklus haid Anda, Anda bisa memeriksa dengan USG rahim Anda dan yang lainnya untuk mengecek penyakit penyakit dalam ramih Anda.
gambar dari unikberita,tumblr.com |
Mungkin sekian dulu artikel saya kali ini di kumpulan tips hidup sehat mohon maaf apabila ada kesalahan dalam penulisan dll, terimakasih banyak untuk kalian semua yang telah setia berkunjung ke blog ini juga tidak lupa terimakasih banyak lagi telah membaca artikel kali ini yang berjudul faktor penyebab darah haid kental dan menggumpal ketika mentruasi selebihnya semoga bisa membantu dan bermanfaat.
Incoming Search Terms :
0 Response to "Faktor Penyebab Darah Haid Menjadi Kental dan Menggumpal Saat Mentruasi"
Post a Comment